Kirab Jenang Dapat Sambutan Antusias dari Warga

2019-02-18 65

Pada Minggu (17/2) pagi, warga Solo, Jawa Tengah, berpesta seribu jenang dalam Festival Semarak Jenang Solo 2019. Gunungan jenang berbentuk tugu jam pasar gede menjadi sasaran rebutan warga. Berikut ini keseruannya.