Hijau Daun - Sesuatu Yang Sempurna (Official Video Clip)

2019-02-12 6

Sesuatu Yang Sempurna
Cipt. Dose Hudaya
Prod. DH Production Indonesia

https://youtu.be/YttnWc0nYLs
Sesuatu Yang Sempurna KARAOKE

Pertama ini aku merasa
Cinta sekuat ini
Aku tak berdaya
Menekan gejolak rasa Oooo

Hari-hari waktuku sayang
Slalu teringat kamu sayang
Engkaulah belahan jiwa

Sejuta katapun tak akan mampu
Katakan katakan kekagumanku
Dirimu benar-benar sempurna
Kau luar biasa

Dalam nafasku hati bilang sayang
Detak-detak jangtungku bilang sayang
Kau sesuatu yang sempurna
Aku teramat cinta

Pertama ini aku merasa
Cinta sekuat ini
Aku tak berdaya
Menekan gejolak rasa Oooo

Hari-hari waktuku sayang
Slalu teringat kamu sayang
Engkaulah belahan jiwa

Sejuta katapun tak akan mampu
Katakan katakan kekagumanku
Dirimu benar-benar sempurna
Kau luar biasa

Dalam nafasku hati bilang sayang
Detak-detak jangtungku bilang sayang
Kau Sesuatu yang sempurna
Aku teramat cinta

Sejuta katapun tak akan mampu
Katakan katakan kekagumanku
Dirimu benar-benar sempurna
Kau luar biasa

Dalam nafasku hati bilang sayang
Detak-detak jangtungku bilang sayang
Kau sesuatu yang sempurna
Aku teramat cinta
Aku teramat cinta