Jokowi Sindir Keterkaitan Konsultan Asing Dalam Pilpres

2019-02-05 281

Calon Presiden nomor urut 01 Joko Widodo menyindir lawan politiknya terkait tudingan dirinya sebagai antek asing, saat berpidato di depan pendukungnya di Solo, Jawa Tengah hari Minggu lalu.



Jokowi membantah bahwa kebijakannya sebagai Presiden berpihak pada negara asing, ia bahkan balik menyinggung adanya keterkaitan konsultan asing dalam kontestasi Pilpres 2019 ini.