Pekerja terus merampungkan perbaikan jalan raya Gubeng yang ambles pada 19 Desember lalu.
Jika sebelumnya sisi timur jalan atau tepat di depan kantor bank BNI yang perbaiki, kini pekerjaan dilanjutkan ke sisi barat atau persis di depan proyek pembangunan lantai dasar rumah sakit Siloam.