Helikopter PK-JBB 407 GX yang mendarat darurat di Kabupaten Janeponto, Sulawesi Selatan diduga mengalami kerusakan pada bagian mesin.
Hingga Rabu malam Heli belum bisa dievakuasi dari area lapangan sepak bola milik Markas TNI AD Batalyon Infantri 726, Talakar, Sulawesi Selatan.