VIVA – 4 mobil terlibat kecelakaan beruntun di jembatan Brooklyn, Manhattan, New York, Amerika Serikat. 1 orang tewas dan 6 lainnya terluka akibat kejadian ini.