Bakso Bambu Runcing, Senjata Ampuh Melawan Lapar

2018-11-10 2

Beragam cara digunakan untuk memperingati hari pahlawan yang jatuh pada tanggal 10 november salah satunya oleh penjual bakso di Jepara, Jawa Tengah.



Sang penjual membuat inovasi bakso yang biasanya berbentuk bulat kini dibentuk seperti bambu runcing. Bentuknya yang runcing menyerupai bambu membuat para penikmat bakso penasaran untuk mencobanya apalagi bertepatan dengan memperingati hari pahlawan.



Seperti apa kelezatannya berikut liputan Jurnalis KompasTV, Iwhan Miftakhudin dari Jepara, Jawa Tengah.