Hingga saat ini, pengerjaan proyek MRT fase I yang menghubungkan Lebak Bulus hingga Bundaran Hotel Indonesia mencapai 96,53 persen. Direncanakan, MRT fase I akan beroperasi pada Maret 2019 mendatang.
Penasaran seperti apa penampakan stasiun Mass Rapid Transit (MRT)?
Yuk, ikut Jurnalis KompasTV Desy Hartini melihat stasiun bawah tanah MRT di kawasan Senayan, Jakarta!