Ibu Haringga Sempat Tak Percaya Anaknya Tewas

2018-09-25 23

VIVA – Ibu Haringga Sirila histeris mengetahui anaknya tewas saat akan menonton pertandingan antara Persija melawan Persib di Bandung.