Dua Hari Lalu Firmino Tak Ada Peluang Dimainkan - Klopp

2018-09-19 3

Jurgen Klopp menyebut bahwa hingga dua hari lalu Roberto Firmino sama sekali tak ada peluang dimainkan sebelum sang pemain menjadi penentu kemenangan Liverpool atas PSG.