VIVAnews - Aksi perampokan dengan memecah kaca mobil terekam kamera CCTV di Tasikmalaya, Jawa Barat. Tas berisi uang tunai serta sebuah laptop berhasil dibawa kabur oleh pelaku.