Pertemuan Prabowo-Jokowi Disambut Positif Pasar Keuangan

2018-09-12 8

VIVAnews - Pasar keuangan Indonesia Jumat 17 Oktober 2014 ditutup menguat. Indeks Harga Saham Gabungan dan nilai tukar Rupiah terhadap dolar AS ditutup positif. IHSG Bursa Efek Indonesia Jumat ditutup menguat sebesar 1,56. Nilai tukar rupiah yang menguat 170 poin menjadi Rp 12.090 dibandingkan posisi sebelumnya Rp 12.260 per dolar AS.