Aksi Pencurian Mobil di Pom Bensin Terekam CCTV
2018-09-12
9
VIVAnews - Seorang remaja berusia 19 tahun ditangkap polisi karena melakukan pencurian mobil di sebuah pom bensin di Chongqing, Tiongkok. Pelaku pencurian berhasil ditangkap polisi empat hari kemudian berkat rekaman kamera keamanan.