Polisi Temukan Makam Korban Perdagangan Manusia

2018-09-10 1

VIVAnews - Polresta Medan, Sumatera Utara, menemukan makam korban dugaan perdagangan manusia yang disertai penganiayaan di pemakaman umum Kabanjahe, Sumatera Utara. Sebelumnya korban yang bernama Cici ditemukan di pinggir jalan di Kabanjahe yang berjarak sekitar 75 kilometer dari Medan.