Pemerintah Akan Umumkan Harga BBM Bersubsidi Baru

2018-09-09 154

VIVAnews - Harga bahan bakar minyak bersubsidi dipastikan turun. Pemerintah akan mengumumkan kebijakan terkait subsidi hari ini, Rabu 31 Desember 2014. Kebijakan itu mencakup penerapan subsidi tetap dan penurunan harga BBM bersubsidi, yang akan diterapkan mulai 1 Januari 2015.