Hari Ke-9 Tim DVI Identifikasi 4 Jenazah

2018-09-09 2

VIVAnews - Tim Disaster Victim Identication (DVI) Polda Jawa Timur telah berhasil mengidentifikasi empat jenazah penumpang AirAsia QZ 8501 yang jatuh di Selat Karimata.