Aksi Pasukan Anti Teror Korea Selatan

2018-09-08 1

VIVA.co.id - Latihan anti-teror digelar di kota Seoul, Korea Selatan. Hal ini dilakukan untuk mempersiapkan pasukan anti-teror agar dapat menjaga sejumlah gedung pemerintah dari kemungkinan serang kelompok teroris.