Aksi Kejar-kejaran Polisi dan Pencuri Mobil di LA
2018-09-07
7
VIVA.co.id - Seorang pria yang diduga membawa mobil curian ditahan polisi di Los Angeles, Amerika Serikat. Polisi berhasil menangkap pelaku setelah melukainya dengan timah panas karena berusaha melarikan diri dari kejaran polisi.