VIVA.co.id - Ajang otomotif Geneva Autoshow tahun ini menjadi galeri pamer bagi produsen mobil-mobil mewah untuk menampilkan kecanggihan teknologi terkini. Salah satu produsen otomotif yang menampilkan produk tercanggihnya adalah produsen asal Inggris Aston Martin.