Curi Spion Mobil Mewah, PNS Babak Belur Dihajar Warga

2018-09-04 17

VIVA.co.id - Seorang pegawai Pemda Sumatera Utara babak belur dihajar warga karena mencuri spion sebuah mobil mewah. Tersangka bersama dua rekannya nekat mencuri akibat kecanduan narkoba.