Buronan Polda Kaltim Ditangkap di Makassar
2018-08-31
1
VIVA.co.id - Buronan kasus perampokan di Kalimantan Timur dan Kalteng berhasil ditangkap petugas di rumah orangtuanya di Jalan Maccini Gusung, Rabu 8 April 2015. Tersangka diketahui kabur ke Makassar setelah cukup lama menjadi buruan Polisi.