VIVA.co.id - Mantan Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Hillary Clinton, kini resmi memasuki persaingan untuk menjadi presiden wanita pertama AS, dengan meluncurkan situs kampanyenya. Dalam sebuah pidato di Las Vegar pada 10 April 2014, seorang wanita melemparkan sepatu kepada Hillary.