Sepasang Pengantin Baru Dipukuli Dua Orang tak Dikenal
2018-08-30
2
VIVA.co.id - Sepasang pengantin baru yang akan mencari makanan setelah acara pelaminan, Sabtu (18/4) malam dipukuli dua orang pemuda tak dikenal di jalan H. Soleh Kebun Jeruk, Jakarta Barat.