Sejarah Konferensi Asia Afrika 1955

2018-08-30 5

VIVA.co.id - Konferensi Tingkat Tinggi Asia–Afrika (disingkat KTT Asia Afrika atau KAA) adalah konferensi antara negara-negara Asia dan Afrika yang baru saja memperoleh kemerdekaan. KAA diselenggarakan oleh Indonesia, Burma, Sri Lanka, India, dan Pakistan pada 18 April-24 April 1955 di Gedung Merdeka, Bandung,