Pembalap Ini Pecahkan Rekor Salto Terbanyak dengan Sepeda Motor

2018-08-29 35

VIVA.co.id - Pembalap sirkus asal Australia memecahkan rekor salto terbanyak gunakan sepeda motor di Maryland, Amerika Serikat.