VIVA.co.id - Gara-gara menebar bau tak sedap, sebuah peternakan ayam di Serang, Banten, diserbu warga. Bangunan dan kandang ayam dirusak, serta ribuan butir telur dilempar.