TNI Sita 2,8 Ton Pupuk Subsidi yang Ditimbun Pedagang

2018-08-27 2

VIVA.co.id - 2,8 ton pupuk bersubsidi yang sengaja ditimbun di gudang, disita aparat TNI. Dalam penggerebekan itu, dua kios pupuk ilegal di Senduro, Lumajang, Jawa Timur, diduga menimbun pupuk bersubsidi untuk kepentingan pribadi.