Persiapan Kongres Partai Demokrat Hampir Selesai

2018-08-27 25

VIVA.co.id - Persiapan menjelang kongres Partai Demokrat ke-4 di Surabaya, Jawa Timur, sudah hampir selesai. Kongres akan digelar Selasa (12/5/2015) besok.