Menkumham Setor Nama Calon Pansel KPK ke Mensesneg

2018-08-24 64

VIVA.co.id - Jelang berakhirnya masa tugas pimpinan KPK pemerintah telah menyiapkan sejumlah nama panita seleksi atau pansel KPK.