VIVA.co.id - Pasukan teroris ISIS diduga akan melakukan perusakan terhadap situs bersejarah di wilayah Palmyra, Suriah, yang dilindungi UNESCO.