VIVA.co.id - Seorang wanita melahirkan bayinya sendiri dibawah tangga pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat. Pengunjung dan pedagang yang melihat langsung membantunya.