Ini Penyebab Kenaikan Harga Jelang Bulan Ramadan
2018-08-20
12
VIVA.co.id - Menjelang bulan puasa, pasokan bahan kebutuhan pokok seperti beras, bawang merah, dan cabai masih aman. Namun, panjangnya distribusi mengakibatkan kenaikan harga tingkat pengecer.