Tanpa Ronaldo, Portugal Kalahkan Italia

2018-08-18 91

VIVA.co.id - Meski tidak diperkuat bintang mereka Cristiano Ronaldo, timnas Portugal memetik kemenangan saat menghadapi Italia. Portugal menang tipis 1-0.