VIVA.co.id - Memasuki bulan Ramadhan, warga kota Jambi mengalami kelangkaan gas elpiji 3 kilogram. Harga gas elpiji melonjak naik hingga Rp35 ribu per tabung.