Polisi Gerebek Pabrik Obat Palsu Beromzet Rp2 Milar

2018-08-17 8

VIVA.co.id - Aparat Reskrim Polres Bandung menangkap lima orang pelaku pembuat obat palsu asal Surabaya. Tersangka mengaku mengantongi Rp2 miliar per bulan dari hasil penjualan obat palsu tersebut.