Pencuri di Makassar Nyaris Tewas Dihajar Warga

2018-08-17 21

VIVA.co.id - Seorang pencuri di Makassar, Sulsel, diamuk warga hingga nyaris tewas. Motor pelaku yang digunakan untuk mencuri dibakar massa.