Kitabisa.com merupakan wadah untuk menggalang dana secara online. Didirikan pada tahun 2013 saat ini Kitabisa.com sudah banyak dikenal oleh masyarakat, dengan niat untuk sosial sudah banyak sekali masyarakat Indonesia yang mendapatkan bantuan dari penggalang dana di Kitabisa.com
Angeline dan Kevin Pembuat Logo 73 di Hari Ulang Tahun Republik Indonesia. Dengan makna Kerja dan energi logo dikembangkan dengan maksa yang sesuai.
Makna Kerja bisa tergambarkan dari potongan logo yang seolah dinamis, kemudian makna energi terpancar dari harapan dan gabungan dua angka tujuh dan tiga. Logo ini juga dibuat untuk memancarkan tema kemeriahan perhelatan Asian Games 2018.