Detik-detik Evakuasi Korban Selamat Pesawat Jatuh di Papua
2018-08-13 28
VIVA – Setelah sempat hilang kontak, pesawat Dimonim Air ditemukan di kawasan Gunung Menuk, Oksibil, Papua. Pesawat ditemukan dalam kondisi hancur. Satu orang selamat, sementara delapan penumpang lainnya meninggal dunia termasuk pilot dan copilot.