Bandara Ngurah Rai Ditutup Lagi Sabtu Ini karena Erupsi Gunung Raung

2018-08-12 99

VIVA.co.id - Pengelola Bandar Udara Internasional Ngurah Rai, Bali, kembali menutup operasional bandara setempat karena sebaran abu vulkanik Gunung Raung mengganggu jalur penerbangan.