VIVA.co.id - Polres Jakarta Timur melakukan razia kendaraan di kawasan Kebun Nanas, Jakarta Timur. Hal ini dilakukan untuk mengantisipasi tawuran susulan antar warga.