Rupiah Menguat ke Level Rp13.998 Per Dolar AS

2018-08-10 66

VIVA.co.id - Untuk pertama kalinya dari delapan hari terakhir, nilai tukar rupiah akhirnya berhasil menguat. Seiring dengan membaiknya sentimen dari pasar global, kurs rupiah pada Jumat pagi sudah kembali berada di level Rp13.998 per dolar AS.