Sinabung Kembali Erupsi, Pos Pemantau Terhalang Kabut Asap

2018-08-09 44

VIVA.co.id - Erupsi Gunung Sinabung kembali terjadi pada Selasa, 1 September 2015. Namun, petugas pos pemantau kesulitan mengamati jarak luncur awan panas karena tebalnya kabut asap yang menutupi puncak Sinabung.