Pasha 'Ungu' Ditanyai Soal Kasus KDRT di Debat Terbuka Pilkada Palu
2018-08-06
108
VIVA.co.id - Pasha 'Ungu' dicecar pertanyaan kasus KDRT terhadap mantan istrinya di debat terbuka Pilkada Palu. Debat antar calon Walikota dan wakil walikota Palu berlangsung Kamis (15/10) malam tadi.