Gelar Pasukan dan Pamer Alutsista di HUT ke-68 Kopaskhas TNI AU

2018-08-06 535

VIVA.co.id - Komando Korps Pasukan Khas TNI AU memperingati hari ulang tahun ke 68 di Makopaskhas Margahayu Bandung, Jawa Barat. Selain gelar pasukan, sejumlah alutsista juga dipamerkan dalam acara ini.