Teror Aktivis Pertambangan di Lumajang Terus Berlanjut
2018-08-05 77
VIVA.co.id - Intimidasi dan teror kembali dirasakan oleh para warga yang menentang pertambangan liar di desa Selok Awar-Awar, Lumajang, Jawa Timur. Intimidasi dan teror diduga dilakukan oleh keluarga tersangka pembunuh Salim dan penganiaya Tosan.