Warga Amerika Kecam Pernyataan Donald Trump
2018-08-03
3
VIVA.co.id - Pernyataan Donald Trump melarang umat Islam masuk ke Amerika Serikat mendapat kecaman dari warga negara Amerika sendiri. Ratusan orang di New York berunjuk rasa mengecam pernyataan Trump.