Truk Terguling, Ratusan Babi Penuhi Jalanan

2018-08-02 68

VIVA.co.id - Sebuah truk terguling di sebuah ruas jalan di North Carolina, Amerika Serikat. Ratusan ekor babi yang diangkut truk tersebut berlarian di jalanan.