Polisi Bentuk Tim Khusus untuk Orang Hilang Diduga Gabung Gafatar
2018-07-31
392
VIVA.co.id - Polresta Bandar Lampung membentuk dua tim khusus untuk menyusuri dan mencari orang hilang yang diduga bergabung ke ormas Gerakan Fajar Nusantara atau Gafatar.