Begini Bahayanya Berkendara Sambil Bermain Ponsel

2018-07-26 29

Mengemudikan kendaraan bermotor sambil berponsel ria pastinya itu berbahaya. Tapi nih masih aja ada orang yang gak peduli akan hal ini. Sebagian dari mereka anggap remeh menggemudi sambil berponsel. Salah satu pelanggaran yang berpotensi terjadinya kecelakaan lalu lintas bukan cuma lalai terhadap rambu lalu lintas, tapi dikarenakan pengemudi menggunakan handphone sambil berkendara. #VisuallyYours
---
Selengkapnya di https://goo.gl/EY2JoE