Prabowo Sudah Ajukan SKCK, Syarat Pendaftaran Pilpres

2018-07-25 9

Mabes Polri membenarkan telah mengeluarkan Surat Keterangan Catatan Kepolisian atau SKCK yang diajukan oleh Prabowo Subianto sebagai persyaratan untuk pendaftaran calon presiden pada Agustus nanti.



Kepala Biro Penerangan Masyarakat Mabes Polri Brigjen M Iqbal menambahkan persyaratan yang dikeluarkan oleh penyelenggara pemilu adalah salah satunya catatan kepolisian dan saat ini baru satu satu bakal calon presiden yang mengajukan surat SKCK.